Saturday, October 21, 2006

Senyum yang Menyejukkan


Ini Virgi
lahiran hari pertama,
Jum'at (Kliwon)
20 Oktober 2006 M
27 Ramadhan 1427 H
20.35 WIB
Udah bisa melek
Udah bisa senyum
Bikin cape, lelah dan ngantuknya
Abee dan Mimi hilang, lenyap, punah
berganti dengan syukur dan gembira
merekatkan rasa dan hati
merekahkan bunga cinta
yang sudah membuka

No comments: